Bank Kalsel Menatap Era Baru Transformasi Digital

Bank Kalsel Menatap Era Baru Transformasi Digital


BANK Kalsel kini resmi memasuki era baru transformasi digital. Ini tak lain dalam rangka memperluas lingkup layanan sebagai bank digital.

Bank Kalsel tentu tidak bisa berada di zona nyaman sebagai bank daerah yang merasa aman dengan bisnis yang ada.

Fase perubahan core banking system ini menjadi gebrakan besar keluar dari zona nyaman tersebut untuk mewujudkan cita dan visinya.

Saat ini Bank Kalsel tengah melakukan inovasi besar dari traditional legacy system. 

Bank Kalsel bertransformasi menyuguhkan sistem digital yang mampu menjawab segala bentuk kebutuhan nasabah seiring dengan meningkatnya kebutuhan nasabah sebagai akibat dari disrupsi digital.

Kepercayaan nasabah senantiasa menjadi energi yang selalu menggerakkan Bank Kalsel untuk terus memberikan layanan secara optimal.[adv]

Lebih baru Lebih lama